Perkembangan menurut konsep waktu dalam sejarah adalah …
A. Mewujudkan ramalan masa depan
B. Menuju tingkatan lebih efesien
D. Menuju ke sesuatu yang lebih baik
E. Suatu keadaan masyarakat dalam suatu periode tertentu dalam sejarah yang berkembang dari dan disebabkan oleh kondisi yang terjadi sebelumnya, tidak muncul begitu saja atau berdiri sendiri
Jawaban
Perkembangan dalam konsep waktu sejarah berarti bahwa dalam hal ini waktu sebagai sesuatu yang terus bergerak dari masa ke masa dan melahirkan berbagai peristiwa yg saling terkait sehingga proses sejarah tidak pernah berhenti. Oleh sebab itu, perkembangan diartikan suatu keadaan masyarakat dalam suatu periode tertentu dalam sejarah yang berkembang dari dan disebabkan oleh kondisi yang terjadi sebelumnya, tidak muncul begitu saja atau berdiri sendiri.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.