masalah pokok dalam pembangunan meliputi – Hack.ac.id

masalah pokok dalam pembangunan meliputi?

Jawaban

Pembangunan ekonomi merupakan upaya percepatan pertumbuhan ekonomi dan pengentasan kemiskinan yang disertai dengan proses multidimensional mencakup perubahan mendasar atas struktur sosial, sikap-sikap masyarakat, dan institusi-institusi nasional. Adapun masalah pokok yang dihadapi oleh suatu negara, terutama negara sedang berkembang dan negara terbelakang yaitu: 1. Kemiskinan, 2. Ketimpangan dalam distribusi pendapatan, dan

3. Pengangguran.

You May Also Like

About the Author: Hack Adm