keuntungan memiliki hubungan dengan masyarakat luar negeri adalah A.tempat untuk tujuan ekspor B.negara yang dapat memberikan pinjaman C. memperlancar dalam misi pertukaran budaya
D. dapat memberi sumbangan saat terjadi bencana alam
Jawaban
Sebagai suatu negara, kita adalah bagian dari masyarakat dunia yang memiliki peran tertentu. sebagai bagian dari masyarakat dunia, memiliki hubungan luar negeri adalah sangat penting karena bisa memberi keuntungan di bidang ekonomi. Contoh : 1. Membuka kesempatan untuk mengekspor produk kita ke negera lain. 2. Lapangan kerja bagi kita dengan syarat kita harus kompeten dan dapat bersaing dengan tenaga kerja asing.
3. Barter teknologi dengar negara lain agar produksi menjadi efisien.
Jadi jawaban yang tepat sesuai uraian di atas adalah A.