Barang ekspor Indonesia yang termasuk barang konsumsi, antara lain ….
D. kapas
Jawaban
Barang menurut kegunaannya dibedakan atas barang konsumsi dan barang produksi.
- Barang konsumsi adalah barang siap pakai karena manfaatnya langsung dapat diambil. Contoh: makanan, minuman, pakaian.
- Barang produksi adalah jenis barang yang berguna untuk menghasilkan barang yang lain. Barang produksi adalah istilah lain dari barang modal. Contoh: mesin jahit, kapas, besi, dan getah karet.
Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.
Itulah tadi jawaban dari barang ekspor indonesia yang termasuk barang konsumsi antara lain, semoga membantu.
Kemudian, Buk Guru sangat menyarankan siswa sekalian untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu cara untuk memproduksi barang atau jasa yang dipilih adalah dengan penjelasan jawaban dan pembahasan yang lengkap.