Alasan historiografi tradisional mencantumkan hal-hal supranatural adalah…
A. Menciptakan penulisan sejarah yang lebih menarik
B. Banyak dipengaruhi oleh kehidupan di suatu daerah
C. Segala sesuatu dipusatkan pada raja yang dianggap titisan dewa
D. Pola pikir penulis yang dipengaruhi oleh kepercayaan pada masa itu
E. Sesuai dengan kondisi zaman pada saat itu yang percaya dengan kekuatan gaib
Jawaban
Historiografi tradisional merupakan salah satu jenis historiografi yang ada di Indonesia. Penulisan historiografi tradisional umumnya bercampur baur dengan unsur mitos, religiomagis, dan supranatural. Unsur supranatural dan mitos ini diarahkan untuk mengukuhkan kepercayaan bahwa raja tidak sama dengan orang biasa. Artinya, segala sesuatu yang dituliskan berpusat pada raja yang dianggap titisan dewa atau kultus dewa raja.
Oleh sebab itu, maka jawaban yang tepat adalah C.
Itulah tadi jawaban dari alasan historiografi tradisional mencantumkan hal-hal supranatural adalah, semoga membantu.
Kemudian, Buk Guru sangat menyarankan siswa sekalian untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu tulang rawan pada orang dewasa berasal dari dengan penjelasan jawaban dan pembahasan yang lengkap.